Headlines News :
Home » » Hasil Quick Count Pilkada Kendari 2017

Hasil Quick Count Pilkada Kendari 2017

Hasil Quick Count Pilkada Pilwali Kota KendariHasil Quick Count Pilkada Pilwali Kota Kendari Sulawesi Tenggara - Tiga Pasangan calon (paslon) walikota Kendari telah melakukan pencabutan nomor urut di Hotel Clarion Kendari, Selasa (25/10/2016). Pencabutan nomor urut tersebut difasilitasi langsung oleh KPU Kendari.

Usai pencabutan nomor urut, KPU langsung melakukan pleno tentang penetapan nomor urut paslon walikota Kendari 2017-2022. Pleno dipimpin langsung oleh Ketua KPU Kendari Hayani Imbu yang ditemani komisioner KPU lainnya. Acara tersebut dihadiri oleh ratusan pendukung paslon. Bahkan sebagian tertahan di luar ruangan acara karena yang dibolehkan masuk hanya peserta yang membawa ID card khusus dari KPU.

1. Abdul Rasak - Haris Andi Surahman (Rasak-Haris) : persen suara
2. Adriatma Dwi Putra - Sulkarnain (ADP-Sul) : persen suara
3. Muhammad Zayat Kaimoeddin - Suri Syahriah Mahmud (Derik-Syahriah) : persen suara

#Lihat : Hasil Quick Count Hitung Cepat Pilkada Kota Kendari 2017

Pasangan Nomor urut 1 adalah Abdul Rasak-Haris Andi Surahman (Rasak-Haris) diusung Golkar dan Nasdem. Sementara itu pasangan nomor urut 2 yakni Adriatma Dwi Putra-Sulkarnain (ADP-Sul) diusung PAN, PKS, dan PKB. Sedangkan pasangan nomor urut 3 adalah Muhammad Zayat Kaimoeddin-Suri Syahriah Mahmud (Derik-Syahriah) yang diusung PDIP, Demokrat, Hanura, dan PPP.

Razak-Haris menyatakan tak menyangka bisa mendapatkan nomor urut pertama dalam pengundian. Ia mengatakan nomor urut pertama merupakan predikat paling tinggi dalam semua tingkatan. Selanjutnya pasangan Adriatma Dwi Putra bersama wakilnya Sulkarnain, mengungkapkan jika nomor urut dua yang mereka dapatkan itu memiliki makna keseimbangan dan kesempurnaan. Adriatama adalah merupakan putra Wali Kota Kendari saat ini, Asrun dengan total dukungan di DPR sebanyak 11 kursi.

Muhammad Zayat Kaemoeddin dan Suri Sariah merupaka pasangan terakhir yang menyampaikan tanggapannya. Meski mendapatkan nomor urut terakhir, Zayat yang didampingi Suri menganggap tidak ada masalah. Dalam kehidupan segala kemungkinan bisa terjadi nomor urut bukan menjadi tolak ukur kemenangan. Pada Senin 24 Oktober dalam rapat pleno KPUD Kota Kendari resmi menetapkan 3 pasang calon wali kota dan wakil wali kota Kendari periode 2017-2022, setelah seluruh tahapan dan proses dilalui mulai dari pendafaran hingga tes kesehatan.

#Lihat pula : Hasil Quick Count Pilkada Serentak 2017 di Indonesia


Share this article :
 
Support : Creating Website | Data Biografi | Mas Template
Copyright © 2011. Peristiwa Fenomena - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger